Asistensi Biro SDM di buka oleh Wakapolres Sanggau
Dalam rangka penilaian 13 komponen melalui Aplikasi SMK Online dilakukan Assistensi di Aula Wirapratama Polres Sanggau, Kamis ( 29/4/2021 ) Mewakili Kapolres Sanggau, acara di buka oleh Wakapolres KOMPOL DWI CAHYONO, S.I.K. M.AP dan dilanjutkan paparan oleh Kabagsumda KOMPOL SUPARWOTO, S.IP selaku Penyelenggara acara. Dalam paparannya Kabagsumda menyampaikankondisi personil secara umum baik perawatan maupun Pembinaan personil Arahan dilanjutkan oleh Ketua Tim Asistensi Pembina Sudarmanto, S.E mengulas tentang ketentuan pengisian SMK Online dan manfaat dalam system penilaian untuk pembinaan Personil dan hadir pada acara tersebut kabag, Kasat, Kasi, Kapolsek Meliau, Kapolsek dan Kasium serta Operator SMK Online Polres dan Polsek Jajaran.