Kewajiban latihan menembak

Dalam rangka meningkatkan kwalitas SDM Polri...Polres Sanggau melaksanakan latihan menembak pada Hari Kamis Tgl 30 Agustus 2018 Jam : 09.00 sd 13.15 wib di Lapangan Tembak Polres Sanggau, jln Sabang Merah Sanggau Permai Kec. Kapuas,,, 

 Jumlah personil yg hadir sebanyak 109 org Jumlah yg mengikuti latihan menembak 92 org Panitia sebanyak 16 Org...Sarana prasarana pendukung latihan menembak al sasaran tembak 10 sasaran; - pers Panitia (Bag Sumda) besrta staf pendukung urdokes; - senjata terdiri dari ; Ss1V1/6 pck, dan Ss1V2 /10 pck dg peluru @ 300 btr;  Rev pindad 10 pck dan Taurus 10 pck dg peluru 400 btr,  Hs 1 pck peluru 123 btr,  kelengkapan alkom, kelengkpn alat medis serta Konsumsi.

Bahwa Pelaksanaan latihan menembak ini menurut Kapolres sanggau AKBP IMAM RIYADI S.I.K,MH adalah untuk menguji dan mengevaluasi sampai sejauh mana kemampuan personilnya dalam megunakan senjata api. Latihan menembak dilaksanakan dilapangan tembak jalan sabang merah dua kel.Bunut di ikuti Kapolres sanggau, para Kabag, kasat, perwira staf, seluruh personil pemegang senjata api, para kanit Reskrim kanit Intel Polsek, Polres serta seluruh personil Shabara , dengan senjata laras pendek Revolver jarak 10 m,, 15 meter Serta jarak 20 meter untuk senjata Laras panjang serbu V1 dan v2. dilaksanakan latihan menembak untuk mengukur kemampuan personil dan menjaga agar tetap propesional dalam mempergunakan senjata api. 

Kapolres Sanggau AKBP IMAM RIYADI S.I.K MH menegaskan Tidak mau ada anggotanya dalam mempergunakan senjata api salah sasaran ataupun salah tembak, makanya pelunya latihan rutin,, Demikian disampaikan lagsung menjelang pelaksanaan kegiatan.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Binlat untuk siapkan calon Anggota Polri

POLRES SANGGAU PERKUAT MENTAL BAJA

Kabagops Motivator pada Apel pagi